Cara Membuat Internet Shortcut Alamat Website Atau Blog

Home » » Cara Membuat Internet Shortcut Alamat Website Atau Blog



Assalamualaikum Wr.Wb 

Pada kesempatan kali ini saya akan share cara membuat Internet shorcut pada Dekstop. Internet Shorcut berfungsi sebagai shorcut untuk mempercepat mengakses suatu web atau blog. Tanpa banyak basa basi saya akan memberikan Langkah2nya.

Langkah Langkah membuat Internet Shorcut

1.     Buka Notepad, caranya klik Start Menu - All Program - Notepad
Setelah terbuka Copy Kode berikut ke dalam notepad sobat

[InternetShortcut]
URL=
https://anon-rr19.blogspot.com

2. Ganti kode 'Anon-rr19.blogspot.com menjadi alamat yang akan anda tuju





3.     Lalu save as dengan Save as type : All Files lalu tambahkan ekstensi .url pada nama file misalnya anon-rr19.url








.
Share this article :